Hello Blogger, pada kesempatan kali ini saya akan membahas tentang sebuah sistem operasi yang banyak orang sudah ketahui. Sistem Operasi ini adalah tentang sistem operasi dari Linux.
Linux itu sendiri adalah sebuah sistem operasi yang di temukan oleh Linus Torvalds yang di mana sistem operasi ini bisa di temukan secara gratis atau terbuka (open source).
Linux juga dapat di modifikasi oleh kita, bahkan sekarang sudah banyak OS Linux yang banyak macam-macamnya seperti kali linux, elementary os, debian, ubuntu, dan teman-temannya.
Tapi untuk kali ini saya hanya akan memberikan saran atau contoh beberapa linux yang mudah untuk di remaster dan jika teman-teman ingin meremaster sebaiknya ikuti terus tutorial-tutorial yang sudah di jelaskan oleh master-master kita.
Berikut adalah beberapa contoh linux yang mudah untuk di remaster :
1. Ubuntu
2. Debian
3. Redhat
4. Slackware
Itu adalah beberapa contoh linux yang sudah saya cari kesana dan kemari dan disimpulkan bahwa ke empat linux tersebutlah yang mudah untuk di remaster.
Jika ada sobat ingin menambahkan beberapa linux lagi yang mudah di remaster, silahkan komentar di bawah dan nanti akan saya update kembali.
No comments:
Post a Comment